Afucid 2%
Indikasi
Untuk pengobatan infeksi kulit yang disebabkan Staphylococcus atau bakteri lain yang sensitif terhadap asam fusidat, seperti pada impetigo kontagiosa, folikulitis superfisial, furunkulosis, sycosis barbae, hidradinitis axillaris, abses, paronikia, dan eritrasma.
Komposisi
Fucidic Acid 20 mg
Kemasan
1 tube berisi 5 g
Bentuk Sediaan
Klasifikasi ATC
D06A
Perhatian
Alkohol
Konsultasikan ke Dokter Anda
Keamanan item ini untuk digunakan bersamaan dengan alkohol belum ditetapkan.
Alat Berat
Aman Jika Diresepkan
Item ini aman digunakan saat mengoperasikan alat berat.
Masa Kehamilan
Hati-Hati
Item ini mungkin tidak aman digunakan selama masa kehamilan. Gunakan dengan hati-hati dan setelah berkonsultasi dengan dokter.
Menyusui
Konsultasikan ke Dokter Anda
Keamanan item ini untuk digunakan selama menyusui belum ditetapkan.
Dosis
Untuk Semua Umur
Tanpa pembalut atau plester:
Dioleskan 3-4 kali sehari.
Dengan pembalut atau plester:
Pengolesan lebih sering akan lebih baik.
Lama pengobatan rata-rata 7 hari.